Kalender

Selamat datang di Website Kantor Urusan Agama ( KUA ) Kecamatan Wanayasa Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat

Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru PTAIN 2010

Di Upload Oleh : KUA-Wanayasa

Mulai tahun 2010 Kementerian Agama, dalam hal ini Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, menyelenggarakan seleksi penerimaan mahasiswa baru di lingkungan Perguruan Tinggi Agama Islam Negeri (PTAIN) secara bersama dan terintegrasi, yang disebut SPMB-PTAIN.

Pelaksanaan SPMB-PTAIN 2010 berdasarkan hasil kesepakatan pimpinan PTAIN seluruh Indonesia di Batu Malang pada tanggal 3-5 Desember 2009 dan Surat Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia No. 37 Tahum 2010 Tentang Panitia Pelaksana SPMB-PTAIN Tingkat Pusat. Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru PTAIN ini merupakan salah satu pola seleksi yang dilaksanakan secara bersama oleh seluruh PTAIN dalam satu sistem yang terpadu dengan menggunakan cara pendaftaran online, soal yang sama atau setara dan diselenggarakan secara serentak.

Alur Pendaftaran
PANITIA PELAKSANA SPMB-PTAIN TAHUN 2010

Sekretariat : Gedung Rektorat Lantai 3, UIN Maulana Malik Ibrahim Malang
Jl. Gajayana No. 50 Malang, Kode Pos 65144
Telp : 0341-551354, 0341-558882 Faks : 0341-572533, 0341-558882
e-mail : info@spmb-ptain.ac.id, Website : www.spmb-ptain.ac.id

Informasi Penting



Syi'ar Islam


"Sesungguhnya Allah senang, jika salah seorang di antara kamu me­ngerjakan suatu pekerjaan yang dilakukan secara profesional." (HR Baihaqi)

Kolom Penghulu

Tujuan pernikahan menurut agama islam antara lain :
a. Menyempurnakan pengamalan agama
b. Menjaga kehormatan
c. Menggapai ketenangan, kecintaan dan kasih sayang
d. Melestarikan keturunan

Kolom Penyuluh


Rasulullah SAW: Allah tidak menerima iman tanpa amal perbuatan dan tidak menerima amal perbuatan tanpa iman (Atthabrani)

Pengunjung Online

Total Pengunjung


hit counter